Sungguh, agenda Pekan Inovasi Sosial tahun ini sangat istimewa bagi NGJ. Dimana NGJ telah lolos 20 besar dan mendapat fasilitas booth pameran di Ambarukmo Plaza.
Bukan itu saja, dukungan penuh dari kawan Karang Taruna Desa Srimulyo - Kec. Piyungan membuat segalanya menjadi lebih ringan dan berwarna. Mulai dari persiapan dan pelaksanaan hari pertama.